Home » » Rahasia Menarik Google Search

Rahasia Menarik Google Search


Seperti yang kita ketahui, google adalah search engine super canggih saat ini. Kita biasa menggunakan google untuk mencari sesuatu yang kita inginkan dan ia dapat menampilkan ribuan hasil dari kata kunci yang kita ketikan dalam sekejab.

Tapi, pernahkah anda menemukan hal aneh yang tersembunyi di google ?? Ya, terdapat banyak hal unik yang patut kita coba di
mesin pencari yang satu ini, untuk lebih jelasnya simaklah Rahasia Menarik Google Search di bawah ini


1) Do A Barrel Roll

Coba anda ketik 'do a barrel rool' (tanpa tanda kutip) di bar pencarian google dan lihatlah seluruh halaman akan berjumplitan. Test disini.

2) Google Sphere
Ketik 'google sphere' dan klik "i'm feeling lucky" (saya lagi beruntung) dan google akan seperti awan cloud. Test disini

4) Google Gothic
Ketik 'google loco' dan klik "i'm feeling lucky". Test sendiri disini.
5) Tilt
Lakukan pencarian google dengan kata kunci 'tilt' maka google akan sedikit miring. Test disini.

6) What Is The Loneliest Number?
Anda bisa menggunakan google sebagai kalkulator dengan mengetikkan 'what is the loneliest number'. Test disini

7) Google Gravity
Apakah anda bosan dengan google yang tak memiliki berat ?? Masuk ke google earth lalu google gravity, saat di bar pencarian, tombol dan logo akan jatuh dan anda bisa melempar-lemparkanya dengan men-drag lalu lepaskan. Coba dan rasakan sensasinya disini

8) Google Pacman
Anda bisa bermain pacman di google dengan cara, ketik 'google pacman' lalu klik 'i'm feeling lucky'. Coba disini.

9) Zerg Rush
Ketik 'zerg rush' lalu search dan lihat apa yang terjadi. Lihat disini.

10) Google Epic
Ketik 'epic google' lalu klik 'i'm feeling lucky', maka bar pencarian akan membesar (zoom) dengan sendirinya.

11) Rainbow Google
Yappz.. pelangi, coba saja sendiri. Ketik 'rainbow google' lalu klik 'i'm feeling lucky'. Coba disini.

Tambahan: Buat yang mau jadi hacker, silahkan kesini.
Menarik bukan ??